Minggu, 02 Januari 2011

Cara Pasang Top Post di Blog

| Minggu, 02 Januari 2011 | 0 komentar

Satu lagi cara untuk meningkatkan click popularity adalah dengan memasang widget top posts pada blogger. Dari namanya, top posts bisa diartikan sebagai artikel atau posting terpopuler. Posting yang paling sering dilihat dan paling banyak dikomentari oleh pengunjung menjadi variabel penentu top posts. Paling enggak, posting-posting tersebut memang yang paling diminati dan disukai pengunjung. Mungkin karena posting memang bermanfaat atau karena pada saat itu anda mendapat balasan komentar hasil blogwalking yang ditujukan ke posting yang sedang tampil di halaman utama dan posting terbaru anda. Kalau memang anda berniat untuk memasang widget ini, silahkan ikuti cara berikut.

Readmore..

Sabtu, 01 Januari 2011

Cara Membuat Iklan Melayang Dengan Tombol Close

| Sabtu, 01 Januari 2011 | 0 komentar

Mungkin rekan blogger pernah melihat tutorial ini, memang setau saya ada yang lebih rumit menggunakan banyak kode, tapi disini saya coba memberikan tips yang lebih mudah dan sangat simple bahkan bagi anda blogger yang baru mengenal pengkodean pasti bisa melakukannya, ok saya  akan segera memberikan tutornya, nih ikutin saja langkahnya :

Readmore..
 

Recent Post

Top Post

© Copyright 2010. arifitrihermana.blogspot.com . All rights reserved | arifitrihermana.blogspot.com is proudly powered by Blogger.com | Template by o-om.com - zoomtemplate.com